Keunikan Kopi Wamena Yang Khas, Kopi Terbaik dari PapuaKopi wamena merupakan salah satu kopi organik yang terkenal sangat nikmat karena aroma dan rasanya yg khas. Tak heran kopi ini sangat langka & mahal.